Minggu, 13 Maret 2011

Keju


Keju pertama diduga dikembangkan sekitar tahun 4000 sm. (percaya gak?). Pada saat itu para peternak Sumeria menyimpan ransum susu harian mereka di dalam perut sapi yang dikeringkan. Susu itu bercampur dengan enzim alami renin yang tersisa di dalam perut itu dan kemudian membeku, menjadi keju.
Keju digambarkan oleh Homer dalam Odyssey sekitar abad ketujuh SM. di Yunani, air dadih dipisahkan dengan menggunakan sebuah keranjang anyam yang disebut formos, yang terbuat dari akar fromoge, kata Prancis untuk keju.
Keju Stilton pertama kali dibuat pada pertemhahan tahun 1700-an di Melton Mowbray oleh Mrs Frances Pawlett (1720-1808). Stilton adalah keju biru Inggris yang pertama dan tetap menjadi pemimpin pasar hingga saat ini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar